cara menjahit bahan kaos spandex jersey lycra agar tidak loncat

By emakwatik - 6/30/2022


cara menjahit bahan kaos spandex jersey lycra agar tidak loncat

 Hai! bestie ^_^

Kali ini saya mau mencoba mematahkan mitos tentang  cara menjahit bahan kaos spandex jersey lycra agar tidak loncat loncat maupun jahitannya bagus menggunakan mesin jahit portable.Karena kebanyakan pada bilang tidak bisa kalo jahit bahan melar harus menggunakan mesin jahit biasa ,atau kalo gak lompat lompat jahitannya kayak pocong...weleh :(

Tips ini pernah saya tulis di psotingan saya yang ini ( klik untuk membaca) sebetulnya,akan tetapi tips itu hanya saya coba untuk jahit bahan kaos yang basednya katun atau biasanya teman-teman sebut kain kaos tshirt.Jujur kain kaos katun itu lebih mudah di jahit daripada jahit bahan spandex lycra jersey dan kawan-kawannya (polyester + melar) yang kebanyakan digunakan untuk baju olahraga.

Setelah melalui beberapa puluh menit untuk mencoba-coba menggunakan mesin jahit portable,sampailah di kesimpulan beberapa tips yang bisa teman-teman coba untuk menjahit bahan spandex jersey lycra hasilnya bagus meskipun menggunakan mesin ajhit portable ataupun meisn jahit biasa.

Jadi silahkan disimak yah videonya



  • Share:

You Might Also Like

0 comments